Sambal tempe semangit
Minggu, Mei 15, 2022
Tulis Komentar

Bahan:
- - 1 papan tempe semngit (penyet-penyet di cobek agak kasar tekturnya)
- - 6 bawang merah
- - 3 bawang putih
- - 25 cabai rawit
- - 2 ruas kencur
- - garam secukupnya
- - kaldu ayam secukupnya
Cara Membuat:
- Ulek semua bumbu kasar.
- Tumis bumbu sampai harum, masukkan tempe, aduk rata. Tuang air secukupnya, masukkan kaldu ayam.
Belum ada Komentar untuk "Sambal tempe semangit"
Posting Komentar