Banana cake with yogurt

Cookpad/@lini

Bahan A:

  • - 125 gr pisang matang
  • - 120 gr brown sugar
  • - 1/2 sdt vanilla bubuk
  • - 1 butir telur
  • - 30 ml susu cair

Bahan B:

  • - 125 gr tepung terigu
  • - 1 sdt baking soda
  • - sejumput garam
  • - 1/4 sdt bubuk kayu manis

Bahan C:

  • - 60 ml minyak goreng
  • - 30 ml yogurt

Bahan topping atas:

  • - kismis secukupnya
  • - chocochips

Bahan topping atas:

  • - almond slice, chocochip, kismis, keju parut, irisan pisang, atau sesuai selera

Cara membuat:

  1. Pertama: hancurkan pisang, gula palm & vanilla bubuk, lumatkan sampai tercampur rata. Sisihkan.
  2. Kemudian siapkan campuran bahan B dalam 1 wadah terpisah, campuran bahan C dalam 1 wadah terpisah, bahan D dalam 1 wadah terpisah.
  3. Masukkan telur ke adonan pisang tadi, mixer dengan kecepatan sedang, setelah rata tuang bahan B (masukkan tepung 3x tahap) mixer dengan kecepatan rendah. Setelah rata lalu masukkan bahan C, mixer lagi.
  4. Panaskan oven dulu di suhu 180 derajat Celcius. Baru masukkan bahan D, aduk rata dengan spatula.
  5. Tuang ke cetakan yang sudah dialasi baking paper, lalu taburi atasnya dengan bahan topping.
  6. Panggang selama 40-60 menit tergantung oven masing-masing. Tes tusuk tengahnya dengan tusuk gigi, jika tidak ada adonan yang menempel berarti sudah matang.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Banana cake with yogurt"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel