Sate Kentang Sosis
Minggu, Januari 29, 2023
Tulis Komentar
Bahan
4 porsi
- 100 g kentang baby, potong 1 cm
- 6 buah sosis ukuran besar, potong 1 cm
- tusuk sate
Bumbu:
- 4 sdm mentega tawar
- 1 sdt bawang putih bubuk
- 1 sdt oregano
- ½ sdt garam
- ½ sdt cabai bubuk
Cara Membuat
30 menit
- Rebus kentang hingga matang. Angkat. Tiriskan.
- Dalam wadah terpisah. Lumuri kentang dan sosis dengan bumbu. Aduk rata.
- Tusuk bergantian dengan tusuk sate.
- Panggang 160⁰C selama 15 menit. Keluarkan. Sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Sate Kentang Sosis"
Posting Komentar