Bola Ayam Lapis Roti

Bahan

1 porsi

  • 250 g Daging Ayam Cincang
  • 6 sdm tepung maizena
  • 1 bks roti tawar kupas
  • 1 buah wortel
  • 1 butir telur
  • garam secukupnya

Cara Membuat

65 menit

  1. Potong roti tawar menjadi kotak-kotak kecil
  2. Di mangkuk, aduk daging ayam, telur, tepung maizena, wortel, gula dan garam, lalu aduk rata dan bentuk bulat
  3. Balurkan bola adonan ke roti tawar yang sudah di potong dadu kecil
  4. Goreng hingga coklat keemasan
  5. Sajikan

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Bola Ayam Lapis Roti"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel