Roti abon garlic
Sabtu, Juni 03, 2023
Tulis Komentar
Bahan kering:
- - 300 gr tepung terigu protein tinggi
- - 200 gr tepung terigu protein sedang
- - 60-70 gr gula pasir
- - 11 gr ragi
Bahan cair:
- - 3 kuning telur
- - 1 telur utuh, campurkan dengan air
- - 1/2 sdt pasta aroma roti
Bahan tambahan:
- - 70 gr margarin
- - Garam
Bahan oles:
- - 2 siung bubuk bawang putih
- - 2 sdm margarin
- - Parsley
- - Oregano
Topping:
- - Susu kental manis
- - Saus pedas
- - Mayones
- - Abon sapi
Cara membuat:
- Campur semua bahan cair, tuangkan secara perlahan ke tepung sampai adonan lembut sambil diuleni.
- Uleni terus sampai setengah kalis, masukkan margarin, uleni kembali sampai kalis.
- Timbang seberat 50 gram. Bentuk bulat.
- Tunggu sampai setengah mengembang, kempeskan adonan sedikit agar udara keluar dan melebar.
- Panggang dengan oven di suhu 170 derajat celcius sampai kecokelatan, sesuaikan dengan oven masing-masing.
- Setelah matang, selagi panas oleskan dengan bahan olesan.
- Campur semua topping kecuali abon. Oleskan di atas roti, kemudian taburi dengan abon sesuai selera.
Belum ada Komentar untuk "Roti abon garlic"
Posting Komentar