Sup kapri telur puyuh

Instagram/@susie.agung

Bahan:

  • - 1 lt kaldu ayam (dari tulang ayam, daun bawang, wortel dan seledri yg direbus lalu disaring)
  • - 15 butir telur puyuh
  • - 1 genggam kapri
  • - Kembang kol secukupnya, potong per kuntum
  • - 1 buah wortel, potong-potong
  • - 5 buah buncis, potong-potong
  • - 1 batang daun bawang, iris halus
  • - 2 batang seledri, iris halus
  • - 4 siung bawang putih, geprek, cincang halus
  • - 1/2 buah bombay, cincang halus
  • - 1/4 buah pala, memarkan
  • - Secukupnya garam, gula dan pala bubuk

Cara membuat:

  1.  Tumis bawang putih dan bombay sampai wangi, tuang bumbu tumisan ke dalam air kaldu.
  2.  Panaskan kaldu sampai mendidih, masukkan pala, wortel, buncis, kapri, kembang kol, telur puyuh dan daun bawang.
  3.  Bumbui dengan garam, gula, dan lada bubuk. Masak sampai sayuran matang.
  4.  Koreksi rasa, matikan api lalu taburi dengan seledri, sajikan segera.

Belum ada Komentar untuk "Sup kapri telur puyuh"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel