Tumis ayam cincang dan buncis

Instagram/@resep.dapur.bersama

Bahan:

  • - 250 gr buncis, iris serong
  • - 150 gr ayam cincang
  • - 1 buah cabai, iris
  • - 3 siung bawang putih, cincang
  • - 2 siung bawang merah, cincang
  • - 1 sdm saus tiram
  • - 2-3 sdm kecap manis
  • - 1 sdm kecap asin
  • - garam, merica secukupnya
  • - sedikit gila pasir dan kaldu jamur
  • - air larutan maizena secukupnya
  • - air secukupnya

Cara Membuat:

  1.  Panaskan air di panci beri garam dan gula pasir lalu masukkan buncis, diamkan beberapa saat. Angkat, rendam sebentar di air dingin, sisihkan
  2.  Tumis bawang lalu masukkan cabai merah dan ayam cincang aduk rata tuangkan air lalu beri semua bumbu
  3.  Diamkan beberapa saat hingga bumbu meresap lalu masukkan buncisnya, aduk aduk, tes rasa, kentalkan dengan air larutan maizena, angkat.

Belum ada Komentar untuk "Tumis ayam cincang dan buncis"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel