Sayap ayam panggang

Instagram/@niladriana

Bahan:

  • - 500 gr sayap ayam, cuci bersih, tiriskan
  • - 1 sdt lada hitam
  • - 1 sdt bawang putih bubuk
  • - 1 sdt garam halus
  • - 1/2 sdt black pepper
  • - 1 sdt rosemary bubuk
  • - 1 sdt ketumbar bubuk
  • - 1 sdt cabai merah bubuk
  • - 1 sdt parsley bubuk
  • - 1 sdm butter
  • - 1 sdm madu

Cara membuat:

  1.  Campur sayap bersama semua bumbu, aduk rata.
  2.  Tutup dengan plastik wrap, marinasi semalaman dan masukkan ke kulkas.
  3.  Panggang dalam oven dengan suhu 200° C selama 30 menit.
  4.  Tuang sari ayam ke dalam mangkuk, balik-balik ayam.
  5.  Panggang kembali 30 menit hingga kecokelatan. Angkat.
  6.  Beri taburan cabai bubuk dan parsley bubuk.

Belum ada Komentar untuk "Sayap ayam panggang"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel