Caramel Matcha Latte

TikTok/@tona_coffee

Bahan:

  • 4 gr bubuk matcha
  • 40 ml air hangat
  • 5 ml saus karamel
  • Es batu
  • 20 ml caramel syrup
  • 120 ml oat milk

Cara membuat:

  1. Saring bubuk matcha kemudian seduh menggunakan air hangat, kemudian whis hingga terbentuk foam.
  2. Siapkan gelas, kemudian beri saus karamel di sekitar gelas bagian dalam.
  3. Masukkan es batu dan caramel syrup.
  4. Masukkan oat milk dan terakhir matcha yang sudah dibuat sebelumnya.

Belum ada Komentar untuk "Caramel Matcha Latte"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel