Sambal Jamur Kancing
Senin, Januari 05, 2026
Tulis Komentar
Bahan:
- Jamur kancing
- Bawang merah
- Bawang putih
- Kemiri
- Cabai rawit
- Cabai merah besar
- Garam
- Air
- Gula
- Kaldu bubuk
- Kecap manis
Cara membuat:
- Cuci bersih jamur kancing kemudian rendam dengan air hangat dan garam.
- Potong-potong jamur kancing.
- Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, dan cabai. Kemudian tumis hingga harum.
- Masukkan jamur kancing yang sudah dipotong-potong. Aduk rata.
- Masukkan air yang sudah dicampur dengan sisa sambal di blender.
- Beri seasoning kemudian aduk rata.
- Tunggu hingga air menyusut dan bumbu meresap. Siap untuk dihidangkan.
Belum ada Komentar untuk "Sambal Jamur Kancing"
Posting Komentar