Sausage rice ball
Senin, Januari 18, 2021
Tulis Komentar
Baca Juga:
Bahan:
- - nasi secukupnya
- - 1 butir telur
- - 1 sdm mustard
- - 1 sdm tepung terigu
- - 1 sdm keju quickmelt, parut
- - 1/2 sdt cabai bubuk
- - 1/2 sdt bawang putih bubuk
- - 1/2 sdm susu bubuk
- - 2 sdm air
- - 1/2 sdt garam
- - 1/4 sdt gula
- - 1/4 sdt merica
- - 1 batang daun bawang, dicacah
- - sosis secukupnya
Cara membuat:
- Campurkan semua bahan dalam satu wadah. Lalu aduk sampai rata.
- Ambil adonan yang sudah dicampur rata, lalu isi dengan sosis kemudian bentuk bulat. Ulangi hingga adonan habis.
- Setelah adonan selesai dibentuk. Balurkan adonan ke dalam tepung panir sampai permukaanya tertutup.
- Goreng adonan yang telah dibentuk dan dilapisi tepung panir ke dalam minyak panas. Tunggu hingga matang dan berwarna kecokelatan. Sausage rice ball siap disajikan.
Sumber: https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/7-resep-olahan-nasi-sisa-mudah-lezat-dan-bikin-hemat-2001239.html
Belum ada Komentar untuk "Sausage rice ball"
Posting Komentar