Pisang Tusuk Cokelat Kacang

Bahan:

  • 4 buah pisang dibelah 2 atau 3 tergantung panjangnya pisang.
  • 8 ons cokelat dicacah dan dilelehkan
  • 3 sdm kacang tanah matang dihancurkan
  • Tusuk makanan

Cara Membuat:

  1. Tusuk pisang pada tusuk sate. Satu saja per tusuknya.
  2. Celupkan pisang pada cokelat leleh dan taburi kacang.
  3. Angin-anginkan sampai lapisan cokelat mengeras.
  4. Selesai, sajikan pisang cokelat ini di sore hari atau untuk takjil. Selamat mencoba. 

Selamat Mencoba

Sumber:https://www.blogger.com/blog/post/edit/2975667433570582508/6253590197538536831?hl=id

Belum ada Komentar untuk "Pisang Tusuk Cokelat Kacang"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel