Tumis timun minyak wijen
Rabu, Mei 26, 2021
Tulis Komentar

Bahan:
- - 4 buah mentimun sedang (kupas potong-potong)
- - 2 siung bawang putih, cincang
- - 2-3 sdm minyak goreng
- - 3 butir telur segar
- - 1-2 sdm minyak wijen
- - Secukupnya garam, kaldu jamur dan merica bubuk
Cara membuat:
- Kupas dan potong timun sesuai selera
- Tumis bawang putih cincang hingga wangi dan kecokelatan
- Masukkan 3 butir telur ayam, orak arik, tambahkan 100-200 ml air, masak hingga mendidih
- Tambahkan mentimun, aduk rata, kemudian secukupnya garam, kaldu jamur dan merica bubuk dan 1-2 sdm minyak wijen
- Koreksi rasa, angkat dan sajikan.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/11-resep-olahan-mentimun-berupa-makanan-hingga-minuman-enak-dan-mudah-200721u.html
Belum ada Komentar untuk "Tumis timun minyak wijen"
Posting Komentar