Kue sagu

Instagram/@recipe.tastyfoodie

Bahan:

  • - 2 gelas sagu putih, rendam 20-30 menit
  • - 3/4 gelas gula
  • - 1 1/2 gelas air
  • - 2 helai daun pandan, simpul
  • - 1-2 sdk kecil sirup

Cara membuat:

  1. Sagu yg direndam tadi tuangkan airnya
  2. Tuang dalam wadah. Aduk rata gula, air, dan sirup
  3. Tuang dalam loyang. Lapisi dulu loyang dgn plastik. Letakkan daun pandan, aduk sebentar dan kukus selama 30 menit
  4. Dinginkan, lalu potong. Campur dengan parutan kelapa dan sedikit garam.

Belum ada Komentar untuk "Kue sagu"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel