Samosa ayam mozarella
Sabtu, Maret 25, 2023
Tulis Komentar

Bahan:
- - Kulit lumpia instant secukupnya
- - 250 daging ayam cincang
- - sachet kari instant indofood
- - 1 bawang bombay (iris tipis & kecil)
- - 5 bawang merah (haluskan)
- - 3 bawang putih (haluskan)
- - 1 sdt gula pasir
- - 1/2 sdt garam
- - 2 batang daun bawang
- - 50 ml air
- - putih telur sebagai perekat kulit
- - mozzarella secukupnya
Cara membuat :
- Tumis irisan bawang bombay, bawang merah dan bawang putih yang sudah dihaluskan hingga wangi.
- Tambahkan air sedikit demi sedikit dan tunggu hingga mendidih.
- Tuang kari instan, daging cincang dan daun bawang, lalu tumis hingga meresap dan airnya menyusut.
- Tambahkan gula dan garam, aduk hingga merata.
- Masukkan isian samosa dan tambahkan mozzarella lalu bentuk kulit lumpia menjadi segitiga dan lakukan hingga selesai, baru digoreng.
- Goreng dengan api sedang, setelah matang, angkat dan tiriskan.
Belum ada Komentar untuk "Samosa ayam mozarella"
Posting Komentar