Mi kuning tauge oncom

Instagram/@linasutiono

Bahan:

  • - 150 gr tauge, rebus sebentar
  • - 200 gr mi kuning, rebus sebentar
  • - 1 buah tahu putih, potong-potong, goreng
  • - 2 kotak oncom, cuci lalu hancurkan
  • - 1 ikat daun kucai
  • - 1 buah tomat, potong-potong
  • - 2 batang daun bawang, iris tipis
  • - 4 lembar daun jeruk, iris tipis
  • - 5 sdm tauco
  • - 3 sdm kecap manis
  • - 1/2 sdt kaldu jamur
  • - Garam, gula, dan penyedap rasa
  • - 400 ml air

Bumbu halus:

  • - 8 siung bawang merah
  • - 3 siung bawang putih
  • - 3 butir kemiri
  • - 1 buah cabai merah besar
  • - 6 buah cabai merah keriting
  • - 3 buah cabai rawit

Cara membuat:

  1.  Tumis bumbu halus hingga harum matang.
  2.  Masukkan mi dan oncom, tuang sedikit air.
  3.  Beri tauco, garam, gula, dan kaldu jamur aduk rata.
  4.  Masak dengan api sedang, tambahkan daun jeruk dan tomat, biarkan hingga mendidih. Koreksi rasa, beri kecap manis. Aduk rata.
  5.  Matikan kompor, masukkan daun bawang dan kucai.

Belum ada Komentar untuk "Mi kuning tauge oncom"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel