Sayur petis
Sabtu, Mei 27, 2023
Tulis Komentar

Bahan:
- - 3 buah tahu, potong dadu dan goreng
- - 1/2 papan tempe, potong dadu dan goreng
- - 100 gr udang
- - 250 gr telur puyuh, rebus dan goreng
- - 50 gr petis
- - 2 siung bawang putih, iris tipis
- - 3 buah bawang merah, iris tipis
- - 1 batang serai
- - 3 lembar daun jeruk
- - 65 ml santan instan
- - 200 ml air
- - Garam
- - Gula
- - Kaldu bubuk
Bumbu halus:
- - 6 buah bawang merah
- - 4 siung bawang putih
- - 3 buah kemiri
- - 1 cm kunyit
- - 1 cm kunci
- - 20 buah cabai goreng
Cara membuat:
- Tumis bawang merah dan bawang putih hingga layu.
- Masukkan bumbu halus, serai, daun jeruk. Tumis hingga harum.
- Tambahkkan petis, masak hingga tercampur rata.
- Masukkan udang, telur puyuh, dan tahu. Aduk rata dan masak hingga bumbu meresap.
- Tambahkan santan dan air. Beri garam, gula dan kaldu bubuk. Koreksi rasa, angkat, dan sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Sayur petis"
Posting Komentar