Indomie kangkung belacan
Sabtu, Juli 06, 2024
Tulis Komentar
Bahan:
- - 2 bungkus Indomie
- - 1 ikat kangkung, petiki
- - 2 butir telur
- - 1/2 buah bawang bombay, iris
- - 1 sdm kaldu jamur
- - 3-4 sdm saus sambal
- - 1-2 sdm kecap manis
- - Air secukupnya
Bahan bumbu halus:
- - 5 cabai merah keriting
- - 15 cabai rawit merah
- - 2 siung bawang putih
- - 5 siung bawang merah
- - 1/2 lingkaran terasi
Cara membuat:
- Tumis bawang bombay dan bumbu halus hingga harum, lalu tambahkan telur, orak arik.
- Tuangkan air secukupnya dan biarkan mendidih.
- Masukkan Indomie beserta bumbunya, kecap manis, saus sambal dan kaldu jamur. Aduk rata.
- Terakhir masukkan kangkung, aduk rata. Jangan lupa koreksi rasa.
- Matikan kompor, angkat, dan sajikan saat hangat.
Belum ada Komentar untuk "Indomie kangkung belacan"
Posting Komentar