Sosis telur gulung

Instagram/@dapur_izma

Bahan:

  • - 6 buah sosis
  • - 3 butir telur
  • - Garam dan lada secukupnya
  • - Minyak untuk menggoreng

Cara membuat:

  1.  Kocok telur dengan garam dan lada.
  2.  Panaskan sedikit minyak di wajan datar.
  3.  Tuang sedikit telur kocok, ratakan.
  4.  Letakkan sosis di atas telur, gulung hingga sosis terbungkus telur.
  5.  Goreng hingga matang. Angkat dan sajikan.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Sosis telur gulung"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel