Pepes tahu ayam cincang

Instagram/@fifinimartiyana

Bahan:

  • - 5 buah tahu, haluskan
  • - 100 gr daging ayam, cincang
  • - Kemangi secukupnya
  • - Garam dan kaldu bubuk secukupnya

Bumbu halus

  • - 4 buah bawang merah
  • - 3 buah bawang putih
  • - 2 butir kemiri
  • - 3 buah cabai merah
  • - 1 ruas kunyit

Cara membuat:

  1.  Campurkan semua bahan, aduk rata.
  2.  Siapkan daun pisang, ambil tahu secukupnya, gulung, padatkan lalu sematkan ujungnya dengan lidi.
  3.  Kukus selama 30 menit hingga matang, angkat dan sajikan.

Belum ada Komentar untuk "Pepes tahu ayam cincang"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel