Es lilin matcha dan thai tea
Kamis, Februari 13, 2025
Tulis Komentar
Bahan:
- 4 lt air masak.
- 1 cup serbuk matcha.
- 1 cup serbuk thai tea.
- 4 sdm maizena seduh air matang.
- Susu kental dan gula pasir disesuaikan ya.
Cara Membuat:
- Siapkan bahan-bahan.
- Seduh 2 liter air dengan matcha, kemudian saring. Tambahkan gula pasir, susu kental dan 2 sdm maizena seduh.
- Koreksi rasa dan masukan kantong es ke dalam freezer.
- Lakukan hal yang sama pada es lilin thai tea.
Belum ada Komentar untuk "Es lilin matcha dan thai tea"
Posting Komentar