Bolu Singkong Kukus
Rabu, Maret 12, 2025
Tulis Komentar
Bahan:
- 500 gram singkong kukus, dihaluskan
- 3 butir telur
- 100 gram gula pasir
- 50 gram tepung terigu
Cara membuat:
- Kocok telur dan gula pasir dengan mixer hingga mengembang dan berwarna putih.
- Tambahkan singkong yang sudah dihaluskan sedikit demi sedikit sambil diaduk perlahan.
- Masukkan tepung terigu dan aduk hingga semua bahan tercampur rata.
- Tuang adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi minyak.
- Kukus selama 40 menit hingga bolu mengembang dan matang.
- Angkat dan biarkan dingin sebelum dipotong dan disajikan.
Belum ada Komentar untuk "Bolu Singkong Kukus"
Posting Komentar