Es Lidah Buaya Sirup
Rabu, Januari 21, 2026
Tulis Komentar
Bahan:
- Aloe vera kemasan
- Lemon
- Sirup
- Es batu
- Air
- Selasih
Cara membuat:
- Masukkan aloe vera ke dalam gelas berisi es batu.
- Masukkan potongan lemon.
- Beri perasan air lemon.
- Masukkan selasih.
- Masukkan sirup dan air.
- Aduk rata dan siap dinikmati.
Belum ada Komentar untuk "Es Lidah Buaya Sirup"
Posting Komentar