Es kelapa jeruk nipis
Rabu, Mei 22, 2019
Tulis Komentar
Bahan-bahan:
- 1 buah kelapa muda, ambil daging dan airnya
- 200 gram melon hijau, potong bulat-bulat
- 2 sendok makan biji selasih, masukkan dalam 200 ml air hangat
- 4 buah jeruk nipis, peras sarinya
- Madu secukupnya sebagai perasa
- Es batu sesuai selera
Cara membuat:
- Campur semua bahan jadi satu, aduk hingga rata.
- Dari mangkuk besar, pindahkan ke mangkuk-mangkuk kecil atau gelas kecil.
Sumber :https://hellosehat.com/hidup-sehat/tips-sehat/resep-minuman-segar/
Belum ada Komentar untuk "Es kelapa jeruk nipis"
Posting Komentar