Asem-asem daging

Bahan-bahan:
  • - 1/4 daging rebus lalu potong kotak-kotak
  • - Buncis iris-iris (sesuai selera)
  • - 8 bawang merah
  • - 6 bawang putih iris-iris
  • - 4 daun jeruk
  • - 2 daun salam
  • - 2 ruas jari jahe
  • - 2 ruas jari laos + sereh
  • - 15 cabai ijo iris-iris + cabai rawit utuh (sesuai selera)
  • - 2 tomat ijo
  • - 3 belimbing wuluh
  • - garam, gula pasir, penyedap non msg
  • - kecap manis

Cara membuat:
  1. - Tumis bawang merah dan putih, kemudian cabai ijo
  2. - Lalu tuang ke rebusan daging dan masakan semua bumbu kecuali belimbing wuluh dan tomat masak sampai mendidih
  3. - Masukkan buncis
  4. - Masukkan tomat dan belimbing, garam, gula, penyedap, kecap manis.


Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/25-resep-masakan-sederhana-menu-sehari-hari-lezat-mudah-dibuat-1907231.html

Belum ada Komentar untuk "Asem-asem daging"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel