Puding kurma susu manis

Bahan:

  • - 1 bungkus agar-agar plain
  • - 900 ml air matang
  • - 80 ml susu kental manis putih
  • - 2 sdm gula pasir
  • - 100 gram kurma

Cara membuat:

  1.  Cincang kurma dan sisihkan.
  2.  Campur agar-agar, susu, dan gula. Aduk rata. Masak dengan api sedang, tuang air sedikit demi sedikit. Aduk sampai sedikit kental.
  3.  Masukkan kurma cincang dan aduk rata sampai mendidih.
  4.  Angkat dan tuang dalam cetakan.
  5.  Tunggu hingga suhu puding dingin, lalu masukkan ke lemari es.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/12-resep-dan-cara-membuat-puding-susu-enak-dan-lembut-191025c.htmla

Belum ada Komentar untuk "Puding kurma susu manis"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel