Bakwan daun singkong

Bahan-bahan:

  • - 2 butir telur
  • - 1 genggam daun singkong yang sudah direbus (rajang kasar)
  • - 1 sdm kikil (potong dadu)
  • - 1/2 sdt kaldu bubuk

Cara membuat:

  1. - Campurkan semua bahan, aduk rata
  2. - Siapkan wajan, panaskan minyak goreng secukupnya
  3. - Ambil 1 sdm adonan
  4. - Goreng dalam api sedang
  5. - Bolak-balik adonan sampai cokelat keemasaan
  6. - Angkat, tiriskan, dan siap disajikan
  7. - Nikmati dengan saos sambal selagi hangat.

   Selamat Mencoba

Sumber: https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/12-resep-masakan-sehari-hari-olahan-daun-singkong-enak-dan-sederhana-191209f.html

Belum ada Komentar untuk "Bakwan daun singkong"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel