Es ceria

Bahan:

  • - 8 buah nangka, potong dadu
  • - 1 bungkus agar-agar bening
  • - 700 ml air
  • - 80 gr gula pasir
  • - Garam secukupnya
  • - 2 tetes pewarna merah
  • - 2 tetes pewarna hijau
  • - kelapa muda KW secukupnya (dari nutrijell)
  • - 1 sdm selasih, rendam air panas
  • - 6 sdm krimer pengganti santan
  • - 300 ml air hangat
  • - Es batu secukupnya

Cara membuat:

  1.  Masak agar-agar, air, gula, garam sambil diaduk sampai mendidih.
  2.  Tuang ke 2 wadah, 1 diberi pewarna merah, 1 diberi pewarna hijau. Biarkan mengeras. Lalu potong dadu.
  3.  Larutkan krimer dengan air hangat.
  4.  Tata potongan nangka dan potongan agar-agar, lalu tambahkan kelapa muda KW dan selasih.
  5.  Kemudian tuang larutan krimer dan beri es batu.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/22-resep-minuman-segar-untuk-buka-puasa-simpel-dan-mudah-dibuat-200501o.html#

Belum ada Komentar untuk "Es ceria"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel