Es dawet fiber cream

Bahan:

  • -1/2 bungkus agar-agar hijau (sy plain)
  • -4 sdm tepung beras (munjung)
  • -Sedikit garam
  • -2 1/2 cup magicom air (sy 400ml)
  • -2 tetes pasta pandan (sy 3 tetes krn pakai agar plain)
  • -1/2 sdm gula

Cara membuat:

  1.  Siapkan semua bahan dan campur jadi satu.
  2.  Masak dengan api kecil sambil terus diaduk hingga tanak.
  3.  Setelah uap berkurang, masukan dalam plastik segitiga untuk mencetak dawet. Setelah dawet jadi, sisihkan terlebih dahulu.
  4.  Cairkan 1 sdt fibercream dengan air hangat 100ml. Siapkan gelas, isi es batu dan sirup 2 sdm. Masukkan dawetnya. Tuang fibercream secara perlahan. Sesuaikan dengan selera masing sirup n fibercreamnya.
  5.  Es dawet fiber cream siap dihidangkan.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-resep-es-dawet-enak-dan-praktis-minuman-andalan-buka-puasa-190506d.html

Belum ada Komentar untuk "Es dawet fiber cream"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel