Es krim goreng

Instagram/@evi_novrianty

Bahan:

  • - 2 lembar roti tawar kupas
  • - 1 buah es krim walls sesuai selera
  • - 2 sdm tepung terigu
  • - air sedikit
  • - 3 sdm tepung panir atau secukupnya
  • - cup bulat untuk mencetak atau sesuai selera
  • - minyak goreng secukupnya
  • - topping sesuai selera

Cara membuat:

  1.  Siapkan 1 lembar roti tawar, letakkan es krim di tengah, kemudian tumpuk dengan 1 lembar lagi.
  2.  Bentuk bulat dan tekan-tekan pinggirannya agar tertutup rapat.
  3.  Larutkan tepung terigu dengan sedikit air.
  4.  Gulingkan adonan es yang sudah dibentuk bulat ke dalam tepung terigu.
  5.  Kemudian gulingkan lagi ke dalam tepung panir.
  6.  Simpan dalam frezer dan dalam wadah tertutup selama semalaman.
  7.  Panaskan minyak, goreng sebentar hingga kecokelatan.
  8.  Angkat dan tiriskan.
  9.  Potong menjadi 2 bagian kemudian beri topping sesuai selera.

Belum ada Komentar untuk "Es krim goreng"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel