Chicken wings fire

Instagram/@resepnya_anne

Bahan:

  • - 1 kg sayap ayam ungkep
  • - 2 buah jagung manis, potong dan rebus

Bahan ayam tepung:

  • - 2 bungkus tepung ayam crispy
  • - 8 sdm air es

Saus fire:

  • - 1 botol saus tomat
  • - 1/2 botol saus sambal
  • - 2 sdm bubuk cabai
  • - 2 buah bawang putih cincang
  • - 1 sdm kecap ikan
  • - 1 sdm saus tiram
  • - 2 sdm gula pasir
  • - 1/2 buah jeruk nipis, peras airnya
  • - 1 sdm wijen sangrai

Cara membuat:

  1.  Buat tepung untuk ayam terlebih dahulu. Campurkan tepung dengan air es agar renyah. Balurkan ayam sampai rata.
  2.  Goreng dengan minyak yang banyak dan panas hingga cokelat keemasan, angkat dan tiriskan.
  3.  Saus fire: tumis Bawang putih, masukkan saus tomat,
  4. saus cabai, bubuk cabai, kecap asin, dan saus tiram, aduk rata.
  5.  Tambahkan gula dan air jeruk nipis, masak hingga meletup-letup.
  6.  Celupkan ayam ke bahan saus sampai rata, lalu tata di atas piring.
  7.  Tambahkan potongan jagung rebus, lalu siramkan saus.
  8.  Taburi dengan wijen yang telah disangrai, sajikan selagi hangat.

Belum ada Komentar untuk "Chicken wings fire"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel