Brownies pisang kekinian

Instagram/@mamaquink_88

Bahan:

  • - 150 gr dark chocolate
  • - 3 sdm margarin
  • - 100 gram tepung terigu
  • - 1/2 sdt vanilla bubuk
  • - 300 gr pisang ambon
  • - 2 butir telur
  • - 20 gr cokelat bubuk kualitas bagus
  • - 125 gr gula pasir
  • - Kacang mete panggang (sangrai secukupnya)

Cara membuat:

  1.  Panaskan oven.
  2.  Siapkan loyang, oles dengan margarin, taburi tepung terigu.
  3.  Siapkan mangkuk. Masukkan tepung terigu, cokelat bubuk, dan aduk rata. Sisihkan.
  4.  Tim dcc dan margarin hingga meleleh, sisihkan.
  5.  Kocok telur dengan gula hingga mengembang dan berwarna pucat. Masukkan pisang lalu aduk rata.
  6.  Tambahkan campuran tepung terigu, cokelat, dan margarin lelehkan. Aduk hingga rata.
  7.  Tuangkan adonan ke loyang. Ratakan permukaannya.
  8.  Taburi kacang tanah sangrai yang sudah dicincang terlebih dahulu.
  9.  Masukkan ke oven yang telah dipanaskan. Panggang selama kurang lebih 30 menit.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Brownies pisang kekinian"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel