Sup Tahu Sawi Putih Pedas

TikTok/@styntan

Bahan:

  • Sawi putih
  • Bawang putih
  • Mentega
  • Tahu sutra
  • 1 gelas air
  • Micin
  • Lada
  • Cabai

Cara membuat:

  1. Potong-potong sawi putih sesuai selera.
  2. Cincang-cincang bawang putih kemudian tumis dengan mentega.
  3. Masukkan sawi putih dan segelas air.
  4. Tambahkan micin dan lada.
  5. Masukkan tahu, jangan sering diaduk agar tidak hancur.
  6. Masukkan cabai yang sudah dihaluskan.
  7. Aduk rata kemudian siap untuk disajikan.

Belum ada Komentar untuk "Sup Tahu Sawi Putih Pedas"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel