Nasi Goreng Tuna Spicy
Sabtu, Juni 29, 2019
Tulis Komentar
Bahan
- 500gr nasi matang (2 piring)
- 1 kaleng tuna
- 1 bks Kobe Bumbu Nasi Goreng Poll Pedas
- 5 sdm minyak goreng
- 1 ikat daun kemangi
Cara membuat :
- Panaskan minyak goreng lalu masukkan nasi
- Tambahkan tuna kaleng dan aduk hingga merata
- Tuang Kobe Bumbu Nasi Goreng Poll Pedas ke dalam wajan lalu aduk hingga merata, kemudian masukkan daun kemangi
- Angkat dan sajikan
Sumber:http://www.dapurkobe.co.id/nasi-goreng-tuna-spicy
Belum ada Komentar untuk "Nasi Goreng Tuna Spicy"
Posting Komentar