Nasi Goreng Beruang Tidur

Bahan Selimut
  • telur dadar, buat dadar tipis dengan 1 sdt Blue Band 2 butir

Bahan garnish
  • keju slice untuk hidung dan telinga, saus tomat unt 2 lembar

Bahan Utama
  • Nasi putih 150 gr
  • Bawang putih, cincang 1 siung
  • Bawang merah, iris tipis 2 butir
  • Kecap manis ½ sdm
  • Blue Band 1 sdm
  • Royco ayam ½ bungkus
  • Lada ¼ sdt
  • Saus tomat 1 sdt


Cara Membuat
  1. Tumis bawang putih dan bawang merah dengan Blue Band hingga harum lalu masukkan nasi, tambahkan Royco, kecap, lada dan saus tomat, masak hingga bumbu menyatu dan rata.
  2. Cetak nasi goring sesuai gambar.
  3. Garnish sesuai gambar atau sesuai selera.


Selamat Mencoba

Sumber:https://www.blueband.co.id/resep/sarapan/nasi-goreng-beruang-tidur/

Belum ada Komentar untuk "Nasi Goreng Beruang Tidur"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel