Nasi Goreng Ijo

Bahan
  • 80 g nasi putih
  • 40 g cabai hijau
  • 20 g bawang merah
  • 10 g bawang putih
  • 3 g garam
  • 3 g merica
  • 2 g telur, kocok
  • 30 g fillet daging ayam, iris dadu
  • 30 g sosis sapi, iris
  • 30 g bola daging, siap beli, iris tipis
  • 50 g caisim, iris iris
  • 5 ml saus tiram
  • 5 ml minyak wijen
  • 20 g mentega

Cara Membuat
  1. Haluskan cabai hijau, garam, bawang merah, bawang putih, dan merica. Sisihkan.
  2. Panaskan wajan, tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum. Masukan nasi putih, aduk.
  3. Memarkan 1 siung bawang putih lalu tumis hingga harum.
  4. Masukan telur kocok, sosis, daging bola, dan caism. Aduk hingga tercampur rata.
  5. Masukan minyak wijen, sedikit garam, merica bubuk dan saus tiram. Aduk. Angkat. Tata nasi goreng ijo dalam piring saji. Sajikan hangat


Selamat Mencoba

Sumber:http://resepyummy.com/recipes/580/nasi-goreng-ijo/

Belum ada Komentar untuk "Nasi Goreng Ijo"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel