Puding tape ketan hitam

Bahan:
  • - 10 sdm gula pasir
  • - 250 ml susu cair plain
  • - 200 gram tape ketan hitam
  • - 1 bungkus bubuk agar-agar swallow plain
  • - 350 ml air putih matang

Cara Membuat:
  1.  Masukkan semua bahan kecuali tape ketan hitam ke dalam panci, aduk rata.
  2.  Nyalakan api sedang, Kemudian masak sambil di aduk-aduk hingga mendidih. Matikan api.
  3.  Masukkan tape ketan hitam, aduk rata hingga tidak ada tape yang masih menggumpal. Diamkan hingga sedikit mengental.
  4. Siapkan cup agar-agar kemudian tuang hingga hampir penuh atau sesuai selera. Dinginkan.
  5.  Masukkan dalam kulkas kurang lebih setengah jam.

 Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/20-resep-olahan-tape-kekinian-lezat-dan-praktis-mudah-dibuat-190924a.html

Belum ada Komentar untuk "Puding tape ketan hitam"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel