Kue lumpur kentang kelapa muda

Bahan-bahan:

  • - 500 gr kentang, kukus dan haluskan
  • - 250 gr tepung terigu
  • - 250 gr gula pasir
  • - 500 ml santan
  • - 1/4 sdt vanilla powder
  • - 3 butir kuning telur
  • - 2 butir putih telur
  • - 100 gr margarin, lelehkan

 Topping:

  • - Kelapa muda

 Cara membuat:

  1. - Kocok telur, gula pasir dan vanilla powder hingga rata saja
  2. - Masukkan bergantian: terigu, kentang, santan dan susu sambil dimixer dengan kecepatan rendah
  3. - Setelah tercampur rata saring adonan (bila perlu) kemudian masukkan margarin cair, aduk pakai spatula
  4. - Panaskan cetakan kue lumpur, masukkan adonan ke dalam cetakan martabak mini. Tutup lalu masak menggunakan api kecil
  5. - Ketika adonan setengah matang, beri irisan kelapa muda lalu tutup kembali dan masak hingga matang
  6. - Lakukan hingga adonan habis, siap disajikan.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/8-cara-membuat-kue-lumpur-sederhana-enak-lembut-ekonomis-191003e.html

Belum ada Komentar untuk "Kue lumpur kentang kelapa muda"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel