Kue lumpur kentang
Minggu, Juli 21, 2024
Tulis Komentar
Bahan A:
- - 2 butir telur
- - 135 gr gula pasir
Bahan B:
- - 175 gr tepung segitiga
- - 25 gr susu bubuk
- - 6 gr garam
- - Vanila secukupnya
- - 400 ml santan
- - 50 gr mentega cair
- - 400 gr kentang yang sudah dikukus, dihaluskan
- Bahan C:
- - Kismis atau daging kelapa muda
Cara membuat:
- Kocok bahan A, telur, dan gula hingga mengembang.
- Lalu masukkan bahan B, aduk rata.
- Panaskan cetakan, olesi dengan mentega, lalu masukkan adonan ke cetakan.
- Beri bahan C berupa kismis dan daging kelapa di tiap cetakan. Tunggu hingga matang. Angkat dan sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Kue lumpur kentang"
Posting Komentar