Gulai tahu
Selasa, Juli 06, 2021
Tulis Komentar

Bahan:
- - 6 buah tahu putih, belah 2 lalu goreng
- - 4 buah tomat hijau, belah
- - 5 buah cabai rawit utuh
- - 1 batang serai, memarkan
- - 1 ruas lengkuas, memarkan
- - 2 lembar daun salam
- - 4 lembar daun salam
- - 3 sdm fibercreme
- - garam
- - gula
- - merica
- - air secukupnya
Bumbu halus:
- - 6 siung bawang merah
- - 3 siung bawang putih
- - 3 buah cabai merah keriting
- - 2 buah kemiri
- - 1/2 sdt ketumbar
- - 2 ruas kunyit
Cara membuat:
- Tumis bumbu halus, serai, lengkuas, daun salam, dan daun jeruk sampai harum. Tuang air dan masak sampai mendidih.
- Beri garam, gula, dan merica secukupnya.
- Masukkan fibercreme, aduk rata.
- Masukkan tomat hijau, cabai rawit, dan tahu. Masak sampai matang.
Selamat Mencoba
Sumber: https://www.briliofood.net/resep/12-resep-masakan-tahu-putih-enak-simpel-dan-mudah-dibuat-200908b.html
Belum ada Komentar untuk "Gulai tahu"
Posting Komentar