Roti tawar goreng isi pisang notula
Minggu, Juli 11, 2021
Tulis Komentar

Bahan:
- - 10 lembar roti tawar
- - 2 buah pisang tanduk/ pisang kepok
- - Nutella secukupnya
- - Keju parut secukupnya
- - Mentega secukupnya, untuk menggoreng
- - 1 buah telur, kocok lepas
- - 5 sdm susu cair
- - 1 sdt kayu manis bubuk
- - 4 sdm gula kastor
Cara membuat:
- Potong pinggiran roti tawar. Pipihkan dengan rolling pin.
- Oles dengan nutella secukupnya.
- Beri 1 potong pisang dan keju parut, gulung.
- Campur bahan celupan dari satu buah telur kocok lepas dan susu cair.
- Celupkan roti ke bahan pencelup.
- Panaskan mentega, goreng roti sampai matang, bolak balik. Angkat.
- Campur bahan taburan dari kayu manis bubukdan gula kastor.
- Gulungkan di bahan taburan. Sajikan.
Selamat Mencoba
Sumber: https://www.briliofood.net/resep/13-resep-roti-ala-kafe-cocok-untuk-sarapan-dan-camilan-200909i.html
Belum ada Komentar untuk "Roti tawar goreng isi pisang notula"
Posting Komentar