Getuk Cotot
Senin, Mei 30, 2022
Tulis Komentar

Bahan:
- - 500 gr singkong
- - 50 gr tepung tapioka
- - 2 sdm margarin
- - 100 gr gula pasir
- - 1 sdt garam
- - 1 bungkus vanili bubuk
Cara membuat:
- Kukus singkong sampai matang.
- Haluskan singkong saat masih panas. Bisa ditumbuk atau menggunakan mesin chooper supaya lebih cepat.
- Campurkan margarin, garam, vanili dan tapioka. Aduk sampai rata dan bisa di pulung.
- Bulatkan adonan getuk, lubangi dan isi dengan gula. Tutup rapat kembali.
- Goreng dengan minyak panas dan api sedang. Sajikan selagi hangat.
Belum ada Komentar untuk "Getuk Cotot"
Posting Komentar