Sosis bakar

Instagram/@dmick2020

Bahan:

  • - 3 sdm saus
  • - 1 sdm saus tiram
  • - 3 buah sosis besar
  • - margarin
  • - 1 sdm kecap manis
  • - 1 sdm saus sambal
  • - mayonaise mamasuka

Cara membuat:

  1. Potong sosis jadi 2, iris melingkar. Olesi margarin.
  2. Campur semua saus, kecap manis, saus tiram. Oleskan ke sosis. Lalu bakar sosis.
  3. Tambahin saus sambal sisanya.
  4. Terus olesi sosis sembari dibakar.
  5. Angkat, tusuk pakai lidi.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Sosis bakar"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel