Pancong pisang tanpa santan

Instagram/@riri_adriyani

Bahan:

  • - 150 gr terigu
  • - 1/2 sdt ragi instan
  • - 53 gr atau 1 butir telur ayam kampung
  • - 100 gr pisang
  • - 45 gr gula pasir
  • - 115 ml air

Topping:

  • - Meses
  • - Pisang, iris

Cara membuat:

  1.  Campur semua bahan, aduk rata. Buat adonan sampai mengental.
  2.  Istirahatkan adonan selama 30-45 menit sampai sedikit bergelembung.
  3.  Panaskan cetakan dengan api kecil. Aduk adonan terlebih dahulu.
  4.  Tuang adonan sampai setinggi 3/4 cetakan. Biarkan kue mengembang. Kemudian taburkan dengan topping.
  5.  Tutup cetakan. Tunggu sampai kue matang.
  6.  Sajikan.

Belum ada Komentar untuk "Pancong pisang tanpa santan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel