Udang crispy dengan tumis sawi putih

Instagram/@meja.ibu

Bahan:

  • Bawang merah, putih, dan bombay
  • Telur
  • 1 sdt garam
  • Sawi putih dan cabai
  • 100 ml air
  • Saus tiram
  • Tepung maizena

Cara membuat:

  1. Tumis bawang merah, bawang putih, dan bawang bombay.
  2. Masukkan telur dan orak-arik, tambahkan garam.
  3. Masukkan irisan sawi putih dan cabai.
  4. Tambahkan air.
  5. Tambahkan saus tiram setengah bungkus.
  6. Bisa ditambahkan maizena agar kuah semakin kental.
  7. Aduk hingga merata.
  8. Masukkan udang crispy yang sudah digoreng.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Udang crispy dengan tumis sawi putih"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel