Crispy Nugget Jamur

Bahan :
  • Telur 100 gr
  • Jamur Tiram 100 gr
  • KOBE Tepung Bumbu Putih 150 gr
  • KOBE Breadcrumbs 150 gr

Cara membuat :
  1. Kocok telur kemudian kukus hingga matang.
  2. Siapkan jamur, kemudian dirajang halus beserta telur yang sudah dikukus tadi.
  3. Kemudian campurkan dengan menggunakan KOBE Tepung Bumbu Putih.
  4. Setelah tercampur kemudian kukus hingga matang.
  5. Setelah matang angkat kemudian dipotong kotak panjang.
  6. Gulingkan ke KOBE Tepung Bumbu Putih lalu celupkan ke telur kemudian gulingkan ke KOBE Tepung Breadcrumbs.
  7. Goreng hingga kuning keemasan.


Selamat Mencoba

Sumber:http://www.dapurkobe.co.id/crispy-nugget-jamur

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Crispy Nugget Jamur"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel