Bajigur Hangat Yang Nikmat


Bahan-bahan: 
  • 2000 ml Santan dari 1 butir Kelapa
  • 1 ½ sendok teh Garam
  • 2 lembar Daun Pandan
  • ¼ sendok teh Vanili Bubuk
  • 225 gram Gula Aren
  • 200 gram Gula Pasir
  • ½ sendok makan Kopi
  • 3 cm Kayu Manis

Bahan pelengkap untuk membuat bajigur : 
  • 20 buah Pisang Rebus
  • 10 buah Ubi Rebus
  • 1 kg Kacang Tanah Rebus

 Cara membuat bajigur yang nikmat : 
  1. Pertama anda rebus santan, gula aren, gula pasir, kopi, kayu manis, garam, daun pandan dan vanili bubuk dengan api sedang sambil diaduk hingga matang dan harum. Kemudian anda saring dan tuang kedalam gelas saji.
  2. Sajikan dengan bahan pelengkapnya.


Selamat Mencoba

Sumber:https://www.menuresepmasakan.com/resep-cara-membuat-bajigur-hangat-yang-nikmat/

Belum ada Komentar untuk "Bajigur Hangat Yang Nikmat"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel