Fried chicken cheese
Kamis, November 05, 2020
Tulis Komentar
Bahan ayam:
- - 550 gr ayam beserta kulitnya kira-kira 6 potong paha ayam
- - 2 sdm soyu (kecap asin jepang)
- - 2 sdm mirin
- - 2 sdm sake
- - 1 sdm minyak wijen
- - 6 siung bawang putih haluskan
- - 1/2 ruas jahe haluskan
- (Campur semua bahan aduk rata diamkan selama 30 menit)
Bahan tepung:
- - 5 sdm tepung bumbu chrispy
- - 5 sdm tepung maizena
- - 1 sdm baking powder
- - 1 sdt lada hitam
- - 2 butir telur ayam
Bahan cheese:
- - 1 bungkus bumbu keju untuk kentang goreng
- - 100 gr cheese chedar
- - 1 sdm parmesan
- - 200 ml susu cair
- - 1 sdm tepung maizena dicampur air untuk mengentalkan
- - 1/2 sdt lada
- - Berikan sedikit air bila terasa asin (menurut selera)
Cara membuat:
- - Campur semua bahan ayam diamkan selama 30 menit
- - Masukkan telur ke adonan ayam aduk hingga rata. Lalu masukkan dalam adonan tepung. Goreng hingga kuning kecokelatan
- - Campur adonan keju kecuali tepung maizena dan air. Aduk sampai tercampur rata dan mendidih baru masukkan maizena
- - Cicipin rasanya, kalau sudah pas, angkat dan sajikan.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-resep-ayam-keju-enak-sederhana-dan-mudah-dibuat-1909269.html
Belum ada Komentar untuk "Fried chicken cheese"
Posting Komentar