Abon ikan belanak

Bahan:

  • - 300 gram daging ikan belanak
  • - 4 siung bawang putih
  • - 2 lembar daun salam
  • - 200 ml minyak makan
  • - 100 gram santan kental
  • - 5 siung bawang merah
  • - kaldu bubuk secukupnya
  • - 3 lembar daun jeruk
  • - 3 ruas jahe (2 ruas untuk di geprek, 1 ruas untuk di haluskan)
  • - 2 ruas kunyit
  • - 1 sdt gula
  • - 1/2 sdt garam

Cara membuat:

  1.  Haluskan bawang putih, bawang merah, jahe, dan kunyit.
  2.  Tuang santan kental ke wajan. Masukkan bumbu halus, daun jeruk, jahe geprek, daun salam, gula, garam dan kaldu bubuk.
  3. Masak sampai mendidih hingga santan setengah mengering. Matikan api, saring.
  4. Goreng ikan dengan api sedang, terus aduk sampai berwarna kuning keemasan. Tiriskan.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-cara-membuat-abon-ikan-yang-tahan-lama-enak-dan-mudah-1910281.html

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Abon ikan belanak"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel