Lapis daging kentang
Sabtu, Februari 27, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - 500 gr daging, potong setebal 1/2 cm
- - 3 buah kentang ukuran sedang, potong bulat melingkar, goreng sedikit kering
- - 2 butir telur, kocok lepas
- - 2 sdm kecap manis
- - 1 sdt asam matang + 40 ml air
- - 2 sendok makan minyak untuk menumis
- - 700 ml air
- - 4 buah cengkeh
- - 4 sdm bawang goreng, untuk taburan
- - 2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu halus:
- - 8 butir bawang merah
- - 4 siung bawang putih
- - 3/4 sdt pala bubuk
- - 5 butir kemiri
- - 1/2 sdt merica
- - 2 sdt garam
- - 2 sdt gula merah
Cara Membuat:
- Campur daging dengan kecap dan air asam. Sisihkan.
- Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus hingga harum.
- Masukkan daging, kentang. Aduk hingga daging berubah warna.
- Tuang air dan cengkeh lalu masak sampai daging matang, lalu tuangkan kocokan telur dan biarkan bumbu meresap.
- Sajikan dengan taburan bawang goreng.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/8-resep-lapis-daging-empuk-enak-dan-mudah-dibuat-2005120.html
Belum ada Komentar untuk "Lapis daging kentang"
Posting Komentar